Prediksi Roma vs AC Milan, 19 April 2024

Prediksi Roma vs AC Milan, 19 April 2024, Prediksi Skor Roma vs Milan Liga Eropa Malam Ini, Dua raksasa Italia akan saling berhadapan di pekan ini dalam laga leg ke-2 Liga Eropa babak perempat final, laga antra kedua tim akan di langsungkan pada Jumat, 19 April 2024 pada pkl 02:00 Wib di Stadio Olimpico, Rome.

Prediksi Roma vs AC Milan

Webet188dua – Sejauh ini Roma dan AC Milan sudah bertemu 6 kali sejak Januari 2022. Roma menang sekali, 2 laga berakhir imbang sedangkan AC Milan menang 3 kali. Laga terakhir keduanya terjadi pada 12 April 2024 di babak 1/4 final Liga Europa di mana Roma menang 0-1. Roma telah mencetak 7 gol dalam total 6 pertandingan head-to-head ini sementara AC Milan telah mencetak 11 gol.

Jelang laga nanti, Roma menang 3 kali (0-1 melawan AC Milan pada 12 April, 1-0 melawan Lazio pada 6 April dan 1-0 melawan Sassuolo pada 18 Maret), kalah sekali (1-0 melawan Brighton pada 15 Maret ) dan bermain imbang dua kali (0-0 melawan Lecce pada 1 April dan 2-2 melawan Fiorentina pada 11 Maret) dalam 6 pertandingan terakhir mereka.

Sementara AC Milan menang 4 kali (3-0 melawan Lecce pada 6 April, 1-2 melawan Fiorentina pada 31 Maret, 1-3 melawan Verona pada 17 Maret dan 1-3 melawan Slavia Praha pada 15 Maret), kalah sekali (0-1 melawan Roma pada 12 April) dan seri sekali (3-3 melawan Sassuolo pada 14 April) dalam 6 pertandingan terakhir mereka.

Prediksi Roma vs Milan

Head To Head AS Roma vs AC Milan :

11/04/2024 AC Milan 0-1 Roma
14/01/2024 AC Milan 3-1 Roma
01/09/2023 Roma 1-2 AC Milan
29/04/2023 Roma 1-1 AC Milan
08/01/2023 AC Milan 2-2 Roma

Lima Pertandingan Terakhir AS Roma :

14/04/2024 Udinese 1-1 Roma
12/04/2024 AC Milan 0-1 Roma
06/04/2024 Roma 1-0 Lazio
01/04/2024 Lecce 0-0 Roma
18/03/2024 Roma 1-0 Sassuolo

Lima Pertandingan Terakhir AC Milan :

14/04/2024 Sassuolo 3-3 AC Milan
12/04/2024 AC Milan 0-1 Roma
06/04/2024 AC Milan 3-0 Lecce
31/03/2024 Fiorentina 1-2 AC Milan
17/03/2024 Verona 1-3 AC Milan

Prediksi Susunan pemain AS Roma vs AC Milan :

Roma : Mile Svilar, Zeki Celik, Gianluca Mancini, Chris Smalling, Leonardo Spinazzola, Edoardo Bove, Leandro Paredes, Lorenzo Pellegrini, Paulo Dybala, Romelu Lukaku, Stephan El Shaarawy.

Milan : Marco Sportiello, Davide Calabria, Fikayo Tomori, Matteo Gabbia, Theo Hernandez, Ismaël Bennacer, Tijjani Reijnders, Christian Pulisic, Ruben Loftus-Cheek, Rafael Leão, Olivier Giroud.

Prediksi Skor Akhir AS Roma vs AC Milan

AS Roma 1 – 2 AC Milan